Judul | KONSELING ANAK-ANAK DAN REMAJA |
Penulis | SONDRA SMITH ADCOCK & CATHERINE TUCKER |
Jumlah Halaman | IX+712 |
Penerbit | PUSTAKA PELAJAR |
Kategori | PSIKOLOGI & PENGEMBANGAN DIRI |
Konseling Anak-Anak dan Remaja Menghubungkan Teori, Perkembangan, dan Keberagaman
Cetakan I, 2019
ISBN : 978-602-229-992-9
Dimensi 15,5X23,5
Berat 1Kg
Konseling Anak-Anak dan Remaja Menghubungkan Teori, Perkembangan, dan Keberagaman mengulas pendekatan-pendekatan teoritis paling relevan untuk konseling anak-anak. Para penulis Sondra Smith Adcock dan Catherine Tucker telah meletakkan kerangka integrasi yang memfokuskan pada perkembangan dan keberagaman dengan fokus yang unik pada neurosains, otak yang berkembang, dan dampak trauma dan perkembangan masa usia dini.
Fitur-fitur utama :
1. Pembahasan unik dan mudah diikuti mengenai cara sains otak terbaru berhubung dengan konseling anak-anak dan remaja.
2. Memperluas pembahasan tentang perkembangan anak dan remaja yang berkaitan dengan perbedaan-perbedaan penting dalam kelompok usia, fitur yang tidak ditemukan dalam kebanyakan buku.
3. Menyampaikan teori konseling terkini yang berhubungan dengan konselor kaum muda, dengan penekanan pada pendekatan-pendekatan yang didukung secara empiris yang menawarkan pengetahuan dasar yang dibutuhkan mahasiswa untuk persiapan konseling.
4. Latihan terpadu dan ilustrasi kasus terkait dengan konten di dalam setiap bab untuk membantu pemahaman, aplikasi, dan berpikir kritis.
5. Prinsip utama konseling yang terdapat pada akhir tiap bab merangkum konten penting.